Notification

×

Iklan

Iklan

Indeks Berita

Tag Terpopuler

Diduga Mendapatkan Restu Dari APH,Judi Tembak Ikan Di Jl. Pancasila Pasar 7 Tembung Beroperasi Kembali Di Bulan Suci Ramadhan

Senin, 10 Maret 2025 | Maret 10, 2025 WIB | 0 Views Last Updated 2025-03-10T16:11:31Z


Deliserdang,-Aktivitas praktek perjudian ketangkasan jenis tembak ikan di Jalan Pancasila Tembung, Kecamatan Percut Seituan, Kabupaten Deliserdang yang merupakan Wilayah Hukum Polsek Percut Seituan, beroperasi kembali di bulan suci Ramadhan.


Padahal, praktik perjudian itu sudah sempat tutup pasca demo yang dilakukan oleh kaum ibu-ibu warga setempat.


"Tidak ada moral nya bang, ini bulan suci ramadhan, malah sekarang judi tembak ikan di jalan pancasila itu beroperasi di 10 titik bang, makin parah. Saat ini disepanjang lintasan rel kereta api itu sudah berserakan mesin ikan semua terlebih di Gg melati", Ucap warga setempat yang minta identitasnya dirahasiakan, Senin (10/03/2025).


Warga itu menduga, kalau beroperasinya kembali judi tembak ikan itu karena sudah mendapat " Restu" dari aparat penegak hukum setempat. 


Warga itu menduga, kalau beroperasinya kembali judi tembak ikan itu karena sudah mendapat " Restu" dari aparat penegak hukum setempat. 


"Enggak mungkin Polisi tidak mengetahuinya bang, hanya mereka pura-pura tidak tau selagi tidak ada warga yang keberatan. " Katanya. 


Diminta kepada Aparat Penegak Hukum khusus nya Polsek Percut sei tuan agar segera bertindak dan menutup lokasi yang di duga tempat permainan judi jenis tembak ikan tersebut.


Reporter : Permadi Nata Negara,SH

×
Berita Terbaru Update